Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2010

LCD

LCD KARAKTER TUJUAN: 1. Mahasiswa memahami rangkaian interface mikrokontroller dengan LCD Karakter 2 x 16 2. Mahasiswa dapat memahami program bahasa C untuk menampilkan data ke LCD Karakter 2 x 16 Pada tugas yang kami buat ini adalah menggunakan mikrokontroller AT 89S51, Di sini LCD di hubungkan ke mikrokontroller dengan konfigurasi port seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini. Gambar 1. Rangkaian interface Mikrokontroller ke LCD Karakter 2 x16 Modul LCD Character dapat dengan mudah dihubungkan dengan mikrokontroller seperti AT89S51. LCD yang di gunakan mempunyai lebar display 2 baris 16 kolom atau biasa disebut sebagai LCD Character 2x16, dengan 16 pin konektor, yang didifinisikan sebagai berikut: Gambar 2. Modul LCD Karakter 2x16 Tabel 1.1 Pin dan Fungsi PIN Name Function 1 V SS Ground voltage 2 V CC +5V 3 V EE